Ajak Si Kecil Belajar Menggambar Bisa Memupuk Kreativitas Anak

Rembang, Rodainformasi.com – Belajari anak di usia dini untuk balajar menggambar dan mewarnai, dengan pengenalan warna dan kreativitas anak bisa menimbulkan rasa percaya diri.

Menggambar atau mewarnai adalah bentuk kesenian yang paling mudah dilakukan. Kegiatan sederhana tersebut berguna untuk meningkatkan mood, percaya diri, dan kemampuan anak. Merujuk pada penelitian, 87,5% kegiatan melukis atau menggambar ini mampu meningkatkan kondisi murid yang depresi baik dari masalah akademik maupun keluarga.

Lantas bagaimana caranya membuat anak menyukai seni? bisa mengikuti kelas menggambar, atau mengajari anak menggambar, atau Orangtua bisa mengajak anak pergi ke tempat taman hiburan yang tersedia tempat untuk melukis, seperti yang dilakukan Nur Afni Maulida anak kelas KB atau Paud Tanwirul Qulub Babaktulung, sehari hari di kesibukannya disempatkan bermain di sebelah pasar sarang Rembang, yang tersedia tempat bermain untuk melukis.

Apapun hasil dari karya menggambar, yang penting jangan menghakimi hasil karya si kecil.

Justru berilah anak pujian dari hasil karya yang sudah dibuatnya. Misalnya dengan mengatakan “wah garisnya sudah lebih tegas, warnanya sudah lebih tebal,”. Akhirnya bisa menimbulkan minat anak. Orangtua tinggal menyediakan peralatan yang dibutuhkan.

Baca Juga  Ingatkan Warga Mematuhi Prokes Syok Terapi Dilakukan, Keranda Dan Pocong Gentayangan Ditengah PPKM Darurat

Menggambar atau mewarnai adalah bentuk kesenian yang paling mudah dilakukan. Kegiatan sederhana tersebut berguna untuk meningkatkan mood, percaya diri, dan kemampuan anak. Merujuk pada penelitian, 87,5% kegiatan melukis atau menggambar ini mampu meningkatkan kondisi murid yang depresi baik dari masalah akademik maupun keluarga. (Bledex)

Komentar