Kapolsek Purwosari Bersama Anggota Jalani Vaksin  Covid – 19.

Bojonegoro, Rodainformasi.com – Kapolsek Purwosari AKP Pujiono, menjalani penyuntikan Vaksin Covid – 19,  pada Kamis.( 25/02/2021) di Puskesmas Purwosari.
Sebelumnya,oleh petugas medis melakukan pemeriksaan kepada Kapolsek dan anggota
untuk di ketahui.tensi darah serta suhu badanya.

Kapolsek Purwosari dalam.giat ini mengatakan, dengan dilakukanya penyuntikan Vaksin diharapkan dapat menghilangkan keraguan masyarakat yang masih enggan menjalankan untuk dilakukan
suntik vaksin.

Pujiono menambahkan untuk menjawab atas keraguan beberapa masyarakat, hari ini saya beserta Forpimcam dan anggota lakukan vaksin. Ini sebagai bukti bahwa vaksin tidak berbahaya dan hal ini sekaligus mendukung
Program pemerintah terkait vaksinasi, dan kami berharap agar masyarakat tidak takut untuk di vaksin ,” tukasnya.

“Saya bersama Forpimcam sudah melaksanakan vaksin, dan kami juga bersama mendukung program pemerintah yang dilaksanakan ini, saya meminta kepada seluruh anggota untuk mengikuti program ini,kepada masyarakat, bahwa kami sudah di vaksin, ini sebagai bukti bahwa vaksin tidak berbahaya, maka dari itu, ayok warga masyarakat wilayah purwosari jangan takut untuk melakukan vaksin, jika kita semua melakukan vaksin kita semua dapat terbebas dari Covid-19.”Pungkasnya.

Baca Juga  Secara Daring Pendaftaran ASN Dibuka Jatim Tambah Kuota.

Selain itu, ajakan forpimcam untuk melaksanakan vaksinasi ini diharapkan dapat di ikuti oleh masyarakat luas khususnya  agar kita semua dapat terbebas dari ancaman wabah Covid-19.
(Red).

Komentar