Sidak Ke Salah Satu Agen E Warung, Bupati Lindra Temukan Puluhan Kartu BPNT

Tuban, Rodainformasi.com – Bupati Tuban Aditya Halindra Faridzky alias Lindra melakukan inspeksi mendadak (sidak) proses penyaluran program bantuan sosial pemerintah di sejumlah Desa di kecamatan Soko, Sabtu (31/07/2021)

Dalam Kunjungan Mas Bupati yang di dampingi Kepala Dinas Sosial, P3A serta Forkopimca Kecamatan Soko dan Sejumlah Pendamping PKH maupun TKSK mendatangi Sejumlah Rumah Penerima Manfaat ( KPM) untuk memastikan penyaluran program bantuan sosial sudah tepat sasaran sesuai kriteria yang ditentukan

Hasilnya Bupati Tuban saat mengecek ke KPM di Desa Menilo kecamatan Soko Bupati Sangat Terkejut di karenakan para KPM BPNT Selama ini tidak Membawa dan memegang kartu BPNT di karenakan selama ini kartu BPNT di bawa oleh agen E Warung yang notabene juga seorang Perangkat Desa

“Setelah Kita Menerima Informasi Terkait Kartu Di bawa oleh agen e Warung yang juga perangkat Desa Bupati dan Seluruh Forkopimca Kecamatan Soko langsung memastikan kebenaran nya alhasil Mas Bupati melihat langsung puluhan kartu KPM BPNT benar-benar di bawa oleh agen Tersebut ”

Baca Juga  Bojonegoro Raih Predikat Unit Pelayanan Publik Sangat Baik Dari Kemenpan-RB

Berdasarkan temuan tersebut, Bupati Lindra akan menindaklanjuti sesuai dengan aturan Yang mana seorang perangkat Desa tidak boleh menjadi agen penyalur Program BPNT Serta Terkait dengan Temuan Kartu yang di kumpulkan / di koordinir salah satu perangkat Tersebut Mas Bupati meminta Pendamping TKSK untuk segera mengawal untuk di bagikan ke Penerima Manfaat

Bupati juga menekankan kepada para KPM agar dalam proses transaksi juga harus di lakukan oleh KPM tidak boleh di wakilkan agar bisa mengetahui nominal yang ada di kartu serta sesuai dengan komoditi yang di tentukan oleh Kementerian Sosial

“Semua temuan akan kita tindak lanjuti, kami juga membentuk tim untuk melakukan sinkronisasi data, semua bersatu dan bersinergi untuk memperbaiki penyaluran bansos di Kabupaten Tuban agar tepat sasaran,jadi selama ini KPM di desa menilo di pegang penuh oleh oknum perangkat tersebut

Maka dari salah satu warga ini sial (M) tidak bisa membandingkan di agen yg lain karna kartu bpmt di pegang selalu dengan perangkan desa tersebut

Baca Juga  Satlantas Polres Bojonegoro Kenalkan Aplikasi SKRIP, Ini Penjelasannya

Apa selama ini sebagai pendamping CKSK tidak mengetahui bahwa ada nya perangkat desa yg menguasai kartu seharus nya di pegang penerima kok selalu di kuasai oleh perangkat tersebut

Seharus nya sebagai pendamping CKSK harus bisa menegur sebagai oknum oknum yang bertidak sewenang wenang terhadap penerima KPM maupun BPNT halterebut harus bersikan jangan sampai ada perangkat memegang kartu BPNT di seluruk kabupaten Tuban.
( Hum/ DM Kabiro).

Komentar